Kamis, 02 Mei 2019

REGRESI DAN KORELASI SEDERHANA



Pengertian Regresi Dan Korelasi

Regresi dan korelasi digunakan untuk mempelajari pola dan mengukur hubungan statistika antara dua atau lebih variabel.

Jika digunakan hanya dua variabel disebut regresi dan korelasi sederhana.

Jika digunakan lebih dari dua variabel disebut regresi dan korelasi berganda

Variabel yang akan di duga disebut variabel terikat (tidak bebas) atau dependent variable,biasa dinyatakan denganvariabel Y.

Variabel yang menerangkan perubahan variabel terikat disebut variabel bebas atau independent variable, biasa dinyatakan dengan variabel X.

Persamaan regresi (penduga / perkiraan / peramalan) dibentuk untuk menerangkan pola hubungan variabel-variabel.

Analisa korelasi digunakan untuk mengukur keeratan hubunga nantar avariabel-variabel.

Menentukan persamaan hubungan antar variabel, langkah – langkahnya sbb:
1.     Mengumpulkan data dari variabel yang dibutuhkan misalnya X sebagai variabel bebas danY sebagai variabel tidak bebas.
2.  Menggambarkan titik-titik pasangan (x,y) dalam sebuah sistem koordinat bidang.
Hasil dari gambar itu disebut SCATTER DIAGRAM (Diagram Pencar/Tebaran) dimana dapat dibayangkan bentuk kurva halus yang sesuai dengan data.
3.    Menentukan persamaan garis regresi atau mencari nilai – nilai konstan



 


Rumus


Keterangan:
y = nilai yang diukur / dihitung pada variabel tidak bebas
x = nilai tertentu dari variabel bebas
a  = intersep / perpotongan garis regresi dengan sumbu y
b = koefisienregresi / kemiringan dari garis regresi / untuk mengukur kenaikanatau penurunan y untuk setiap perubahan satu – satuan x / untuk mengukur besarnya pengaruh x terhadap y kalau x naik satu unit.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar